Skip to main content

Begini cara berhenti WhatsApp serahkan data ke Facebook bila terlanjur mencentangnya.

Begini cara berhenti WhatsApp serahkan data ke Facebook bila terlanjur mencentangnya.

Mungkin mantemans pernah menerima pesan mengenai syarat pemakaian dan kebijakan privasi WhatsApp. Jangan serta merta “agree” terhadap kebijakan baru tersebut karena ada satu klausul mengenai data milik pengguna, yang terdiri dari nomor telepon dan pola tingkah laku penggunaan aplikasi akan dishare ke induknya yakni facebook. Untungnya kita bisa menolak alias disagree terhadap ketentuan ini.notifikasi dari WhatsApp terkait syarat dan ketentuan berlaku tahun 2016

Dalam perbaruan ketentuan tersebut terdapat beberapa kabar alias berita yakni WA akan tetap mengusung pesan terinskripsi, akan ada iklan sponsor dan tidak ada iklan bentuk banner. Terakhir ada ketentuan dimana data kita selaku pengguna akan dishare ke facebook dengan alasan relevansi iklan di akun facebook.

Nah kalau mantemans setuju sih tidak mengapa namun bila tidak setuju maka sebelum 30 hari pasca centang kita masih bisa merubahnya. Caranya cukup mudah mantemans agar kita bisa disagree alias menolak.

Ikuti langkah berikut :
1. Buka aplikasi WhatsApp
2. Cari menu pengaturan [setting]
3. Selanjutnya cari menu akun kita [account]
4. Hilangkan centang Bagikan info akun saya [Share my account info]

Begini cara berhenti WhatsApp serahkan data ke Facebook
Demikian mantemans cara berhenti WhatsApp serahkan data ke Facebook bila kita terlanjur mencentangnya.

Maturnuwun

***\Contact KHS/***
Main blog : http://www.setia1heri.com
Secondary blog : http://www.khsblog.net
Other blog : http://www.setia1heri.org
Email : setia1heri@gmail.com; kangherisetiawan@gmail.com
Facebook : http://www.facebook.com/setia1heri
Twitter : @setia1heri
Instagram : @setia1heri
Line@ : @setia1heri.com
Whatsapp : 085608174959
PIN BBM : 5E3C45A0
©©©©©©©©©

2 thoughts to “Begini cara berhenti WhatsApp serahkan data ke Facebook bila terlanjur mencentangnya.”

Tinggalkan Balasan