Tips Membentuk Pembiasaan Pada Anak. Pakar pendidikan islam Abdullah Nasih Ulwan dalam bukunya yang berjudul Pendidikan Anak Dalam Islam menyatakan bahwa pendidikan dengan proses pembiasaan merupakan cara yang sangat efektif dalam membentuk iman, akhlak mulia, keutamaan jiwa, dan untuk melakukan syariat yang lurus. Artinya bahwa jika kita menginginkan anak menunjukkan sikap dan perilaku yang baik, […]
Bulan: Desember 2018
Life is Choice
Life is Choice. Ungkapan hidup adalah pilihan benar adanya. Hidup memang harus mau memilih. Memilih diantara dua pilihan. Setiap pilihan mempunyai resiko dan rezekinya masing-masing. Begitupun dengan jalan hidup seseorang. Apabila seseorang ingin memilih hidup yang mulia, maka jalan mulia akan terbentang di depannya. Memilih apapun dari sisi kehidupan yang dijalani. Tentunya setiap pilihan tersebut […]
Menjaga Doa
Menjaga Doa. Karena begitu banyak doa yang melangit setiap malam. Bagaimana kita tahu bahwa doa kita telah sampai? Jangan-jangan hanya berhenti di atap rumah kita. Jangan-jangan hanya selesai di ujung bibir kita. Karena begitu banyak doa yang melangit setiap malam. Bagaimana kita tahu bahwa doa kita mampu menggetarkan singgasana-Nya? Jangan-jangan doa kita jatuh kembali sebelum […]