Alternatif bentuk pamitan di WAG (Whatsapp Group). Datang tampak muka pulang tampak punggung begitulah kata peribahasa. Meskipun hanya didunia nyata namun unggah-ungguh mesti tetap dijaga. Masuk grup WA dengan senyuman tentu keluar grup juga mesti pamitan meskipun banyak ragam alasan dibelakang. Kira-kira begitulah mantemans…
Tag: Whatsapp
Tips menjaga seduluran di grup WA maupun yang lainnya…
Tips menjaga seduluran di grup WA maupun yang lainnya. Tidak sedikit orang tiba-tiba keluar dari grup WA seperti contohnya pamitan ala mukidi. Keluarnya orang dari grup chating, media sosial biasanya bermula dari hal sepele namun ternyata bertambah jadi gedhe. Ada yang pamit secara komat-kamit dengan izin namun tidak sedikit yang langsung ngacir langkah seribu. Nah […]
Ganti profil WA “Calon Mayat”, hafidz asal Magelang ini benar-benar menemui ajalnya
Ganti profil WA “Calon Mayat”, hafidz asal Magelang ini benar-benar menemui ajalnya. Kecelakaan maut akibat truk Hino rem blog di Jalan Magelang-Semarang, kawasan Krincing,depan Kantor Pos Secang, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, pada hari Selasa (20/6/2017) sore beberapa waktu lalu menyisakan cerita.
Contoh bentuk pamitan alias keluar dari WAG ( WhatsApp group)
Contoh bentuk pamitan alias keluar dari WAG ( WhatsApp group) Ini salah satu contoh pamitan alias keluar dari grup WA. Masuk grup dengan permisi maka keluar pun mesti sopan. Dan semuanya mesti lapang dada dan berjiwa besar menerima hukum alam yakni ada pertemuan dan juga perpisahan…hehehe. monggo disimak mantemans…
Ini 10 fitur tersembunyi Whatsapp yang perlu mantemans ketahui
Whatsapp, aplikasi chatting populer ternyata memiliki fitur tersembunyi alias tidak semua orang tahu. Beberapa fitur itu yakni seperti menjaga privasi, mengurangi konsumsi data, hingga menyimpan percakapan ke dalam bentuk teks. Nah silahkan diotak-atik aplikasi Whatsapp untuk mengetahui 10 fitur tersembunyi ini
Mukidi hilang dari WhatsApp..ini status pamitannya…. xixixiixi.
Mukidi hilang dari WhatsApp..ini status pamitannya…. xixixiixi. Mukidi banyak yang nyari, akhirnya dia merasa hidupnya tak tenang lagi. Dengan berat hati dia berpamitan kepada para penggemarnya di angkringan WhatsApp yang senantiasa menanti berhari-hari. Gak percaya? Lihat ini tulisan copas status WA Mukidi di grup WA sebelah berikut ini…..heheheh.
Begini cara berhenti WhatsApp serahkan data ke Facebook bila terlanjur mencentangnya.
Begini cara berhenti WhatsApp serahkan data ke Facebook bila terlanjur mencentangnya. Mungkin mantemans pernah menerima pesan mengenai syarat pemakaian dan kebijakan privasi WhatsApp. Jangan serta merta “agree” terhadap kebijakan baru tersebut karena ada satu klausul mengenai data milik pengguna, yang terdiri dari nomor telepon dan pola tingkah laku penggunaan aplikasi akan dishare ke induknya yakni […]
Tipologi member alias anggota di grup WA…sampeyan tipe mana?
grup Whatsapp alias WA merupakan tempar ngerumpi masa kini. Beragam grup dibuat dengan latar belakang hobby, pekerjaan, komunitas atau bahkan acara-acara tertentu. Berhubung latar belakang yang berbeda serta kesibukan yang ada maka ada beberapa tiper orang di grup WA tersebut. Mulai dari pembaca setia tanpa komeng hingga hanya muncul simbol jempol alias like saja. Monggo disimak tipe-tipe […]
Hiks…dapat notifikasi sekaligus reminder bahwa WhatsApp (WA) tidak support lagi Blackberry Z3 (BB OS 10) pasca akhir tahun 2016
Hiks…dapat notifikasi sekaligus reminder bahwa WhatsApp (WA) tidak support lagi Blackberry Z3 (BB OS 10) pasca akhir tahun 2016 Ketika mau buka aplikasi WhatsApp di gadget Blackberry Z3 KHS sedikit mengerutkan dahi ketika muncul notifikasi bin reminder di layar utama. Sebuah notifikasi dan reminder yang mengingatkan bahwa aplikasi WA tidak dapat dijalankan di gadget Blackberry […]
Whatsapp kini ada fitur “Quick Quotes”…monggo dicoba
Whatsapp terbaru ada fitur quick quotes. Quick Quotes alias semacam membalas pesan secara langsung dengan menampilkan komentas sebelumnya dalam satu layar. Sebenarnya fitur ini sudah ada di aplikasi serupa yakni Telegram namun bagi Whatsapp tentu merupakan hal yang baru. Untuk dapat menikmati fitur ini minimal versi WA anda yakni 2.16.118 beta.