Basa Jawa iku Istimewa (1).
Basa Jawa iku Istimewa. Bahasa Jawa itu Istimewa. Ini bukan bermaksud SARA ya mantemans tetapi lebih kepada mengenal kasanah suku budaya di Indonesia. Dalam beberapa sudut Bahasa Jawa lebih simple, singkat dan padat bila dibandingkan dengan Bahasa Inggris ataupun Bahasa Indonesia. Ora percoyo? Monggo disimak….Xixixi.
TERNYATA BOSO JOWO IKU LUWIH GAMPANG DIARTEKNO DARIPADA BOSO INGGRIS !!!
IKI CONTOHNE, SIMAK’EN Yo lurrr š
..
1. INGGRIS : Walk slowly on the edge (side) of the road
INDO : jalan pelan2 di pinggir jalan
JOWO : Mliper
2. INGGRIS : Falling backward and then hit own head
INDO : jatuh ke belakang dan kepala terbentur = JOWO : Nggeblak
3. INGGRIS : Falling/tripping forward (and may hit own face)
INDO : jatuh ke depan
JOWO : Njlungop
4. INGGRIS : Smearing oneās body with hotointment or liquid and then massaging it
INDO : melumuri tubuh dengan cairan lalu memijat
JOWO : Mblonyohi
5. INGGRIS : Riding an old bicycle
INDO : mengendarai sepeda tua
JOWO : Ngonthel
6. INGGRIS : Got hit a truck that is moving backward
INDO : tertabrak truk yang mundur
JOWO : Kunduran Trek
7. INGGRIS : Hot pyroclastic cloud rolling down a volcano
INDO : semburan awan panas yang menuruni gunung meletus
JOWO : Wedhus Gembel
8. INGGRIS : A small,sharp thing embedded inside oneās skin
INDO : Kulit kemasukan benda kecil dan tajam
JOWO : Tlusupen
9. INGGRIS : Thing getting out from a container accidentally because of gravity
INDO : keluar dari tempatnya karena gravitasi
JOWO : Mbrojool
10. INGGRIS : Get hit by thing collapsing on top of oneās head/body
INDO : kejatuhan benda pada kepala atau tubuh
JOWO : Kebrukan
11. INGGRIS : Drinking straight from the bottle without using the glass,where whole bottle
tip gets into the mouth
INDO : minum langsung dari botol tanpa gelas
JOWO : Ngokop
12. INGGRIS : Difficult to open eyes because something is shining very bright
INDO : susah membuka mata karena silau
JOWO : Mbelereng
13. INGGRIS : Hanging on tightly to something in order to be inert
INDO : berpegang erat pada sesuatu
JOWO : Gondhelan
14. INGGRIS : Falling/tripping accidentally because of a hole
INDO : terjatuh ke lubang
JOWO : Kejeglong
15. INGGRIS : Being over active carelessly
INDO : menjadi hiperaktif tapi tidak hati2
JOWO : Pecicilan
16. INGGRIS : Felling unwell because of cold temperature
INDO : merasa tidak enak badan karena dingin
JOWO : Kademen
17. INGGRIS : Releasing āwindā from the body thru a coin drawn across
the skinās surface
INDO : mengeluarkan angin dari badan melalui gesekan koin ke permukaan kulit
JOWO : Kerokan
18. INGGRIS : Finding by accident something good or useful without looking for it
INDO : menemukan sesuatu yang berguna secara tidak sengaja
JOWO : Ndilalah
19. INGGRIS : Expression or gesture due to a sudden appearance (of something)
INDO : ekspresi karena kemunculan sesuatu yang tiba2
JOWO : Mak bedunduk
20. INGGRIS : Water come out from your mouth
INDO : air keluar dari mulut
JOWO : Ngiler
21. INGGRIS : A lot of water come out from your skin
INDO : keluar air banyak dari kulit
JOWO : Gobyos
22. INGGRIS : Doing something with your finger
INDO : melakukan sesuatu dengan jarimu
JOWO : Ngutek’i
23. INGGRIS : Have something between your teeth
INDO : ada sesuatu di antara gigimu
JOWO : Sliliten
24. INGGRIS : Accidentally poke your eyes
INDO : tidak sengaja mencolok mata
JOWO : Keculek
25. “šš
Ojok lali di share yo ben sing ngerti tambah akeh boso jowo iku istimewa gak kakean omong š
Sumber : WAG.
Kira-kira begitulah mantemans Basa Jawa iku Istimewa. Istimewa orangnya dan istimewa pula budayanya. Mari cintai budaya suku kita tanpa harus memandang sebelah mata budaya lain. Apapun itu kita tetap Indonesia yang ber bhinneka tunggal Ika.
Bahasa Jawa diatas sifatnya bahasa Jawa Ngoko alias kasar. Atau lebih tepatnya bahasa prokem alias bahasa gaul dikalangan orang Jawa.
Maturnuwun
Baca juga :
- Berikut 2 Manfaat Penting Software Payroll Terhadap Perusahaan
- Huruf awalan ” e- “dalam dunia digital atau IT ternyata terinspirasi dari Indonesia gans…hehehe
- Ini Beda antara Hacker dan Cracker mantemans
- Expektasi vs Realita dalam dunia Internet Marketer….monggo disimak..ahihihi
- USearch, search engine untuk internet positif
- Ada orang berbuat tak pantas, ditegur atau dicandid ?
- Pemuda 22 tahun asal inggris ini berhasil jinakkan Ransomware WannaCry
- Apa itu Ransomware WannaCry dan bahayanya bagi komputer serta langkah pencegahan
- Ada sms palsu, mengganggu dan menipu terkait keuangan? laporkan saja ke OJK mantemans
- Internet telkomsel alami gangguan jaringan brosis
***\Contact KHS/***
Main blog :Ā http://www.setia1heri.com
Secondary blog :Ā http://www.khsblog.net
Email :Ā setia1heri@gmail.com; kangherisetiawan@gmail.com
Facebook :Ā http://www.facebook.com/setia1heri
Twitter : @setia1heri
Instagram : @setia1heri
Line@ : @setia1heri.com
PIN BBM : 5E3C45A0
Ā©Ā©Ā©Ā©Ā©Ā©Ā©Ā©Ā©
Enggres: wait a minute
Indo: tunggu sebentar
Jowo: sik
Nah …š
istimewaaaaa š
Itoe betoel adanja
mantap