Skip to main content

Belajar Mendidik Anak yang Seharusnya

Belajar Mendidik Anak yang Seharusnya. Anda sudah berkeluarga?masih berdua saja bersama istri atau sudah riuh ramai bersama kesemua buah hatinya? Betapa bahagianya kebersamaan orangtua dan anak-anaknya. Bersyukurlah sudah diberikan gelar dengan panggilan ayah serta ibu. Karena tak semua laki-laki akan dipanggil ayah begitupun tak semua perempuan akan disebut sebagai ibu. Dikarunai anak alhamdulillah itu rizki […]

Read More

Sekolah Rahim untuk Ananda Pralahir

Sekolah Rahim untuk Ananda Pralahir. Kawan setia pembaca khsblog, ternyata masih banyak ilmu yang belum kita ketahui untuk mendidik anak dalam kandungan. Selain langkah awal untuk memilih pasangan hidup yang baik menurut tuntunan Islam (bisa dibuka di tulisan sebelumnya: https://khsblog.net/2018/07/09/jomblo-2018-ganti-status/#more-6355 ) juga memastikan peran  optimal saat suami istri diberikan rizki momongan. Ya, ternyata pendampingan suami […]

Read More

Mendidik Sopan Santun Pada Anak Sejak Dini

Mendidik Sopan Santun Pada Anak Sejak Dini. Akhir-akhir ini mengemuka tema adab. Banyak para orangtua yang mengeluhkan perilaku generasi muda. Rupanya perilaku generasi muda mulai meresahkan orangtua yang peduli pada pendidikan anak. Harapan memiliki anak beradab tinggi, perlu diikuti dengan tindakan dan lingkungan yang tepat. Kali ini blog kami akan membagikan ilmu dari seminar online […]

Read More