Sah…Penghayat Kepercayaan dapat dicantumkan di kolom Agama pada KK dan KTP. Jika selama ini kolom Agama di KK dan KTP hanya diisi oleh agama-agama di Indonesia atau dibiarkan kosong karena tidak terakomodir maka kini dapat ditulis “Penghayat Kepercayaan” bagi para penganutnya. Hal ini menyusul gugatan mereka dikabulkan oleh MK pada hari Selasa, 07 November 2017. […]
Tag: e-KTP
Bagi Warga Surabaya…Begini lho prosedur mengurus E-KTP, KTP-el atau KTP elektronik
Bagi warga Kota Surabaya yang akan mengurus E-KTP, KTP-el atau KTP ektronik maka berikut prosedur yang mesti dijalani. Setidaknya terdapat 8 step agar anda dapat memiliki KTP elektronik baik bagi yang baru mau mengurus atau sudah direkam datanya tetapi belum keluar KTPnya. Maklum ketika perekaman data e-KTP tahun 2014 silam tidak semuanya jadi alias berhasil. […]
Ini Surat Edaran Menteri Dalam Negeri terkait KTP elektronik berlaku seumur hidup
Ini Surat Edaran Menteri Dalam Negeri terkait KTP elektronik berlaku seumur hidup Sekedar menegaskan kembali terkait masa berlaku KTP elektronik yang seumur hidup. Masyarakat pemegang KTP elektronik masih resah dan gelisah terkait masa berlaku yang tertera pada KTP mereka. Memang sudah ada Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2013 tentang Perubahan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2006 tentang Administrasi […]
Ingat… e-KTP, KTP-el atau KTP elektronik itu berlaku seumur hidup kawans.
Bagi mantemans pemegang e-KTP atau KTP elektronik tidak perlu risau gelisah terkait masa aktif KTP tersebut. Karena sejatinya KTP elektronik yang anda pegang itu akan berlaku seumur hidup. Beberapa waktu lalu terdapat kebingungan beberapa pemegang KTP elektronik yang masa aktif nya sudah habis sehingga hal tersebut perlu dijelaskan karena ada dasar hukumnya yakni UU No […]