10 bahaya mengintai kebiasaan minum es. Mantemans yang suka minum es mungkin perlu berpikir sejenak mengenai kebiasaan ini. Minum es memang segar brosis terlebih ketika haus tak tertahankan. Namun terkadang kebiasaan ini merambah kemana-kemana sehingga apapun minumannya selalu dicampur es biar dingin dan maknyus. Sebutlah ada es teh, es jeruk, es juice, es kopi dan […]
Tag: penyakit jantung
Nasi yang terus dipanaskan dalam rice cooker dapat memicu diabetes dan kanker? ini jawaban ahli
Nasi yang terus dipanaskan dalam rice cooker dapat memicu diabetes dan kanker? ini jawaban ahli. Terdapat pesan berantai di media sosial khususnya whatsapp yang menyebutkan bahwa nasi yang terus menerus dipanaskan di rice cooker akan menyebabkan diabetes dan kanker bila dikonsumsi. Benarkah hal semacam itu? Monggo disimak pendapat ahli brosis…
Berikut tanda-tanda serangan jantung
Serangan jantung bisa menerjang siapa saja tidak peduli kamu muda maupun kaum tua. Kepergian penyanyi jebolan Indonesia Idol, Mike Mohede beberapa waktu lalu diduga juga mengalami serangan jantung. Sejumlah faktor dapat membuat seseorang rentan terkena serangan jantung. Kurang berolahraga, pola makan yang buruk, dan gaya hidup tidak menentu dapat meningkatkan risiko terkena serangan jantung. Nah […]