Skip to main content

Sekedar mempertegas : foto selfie didepan teroris sarinah ini adalah hoax alias editing….

Sekedar mempertegas : foto selfie didepan teroris ini adalah hoax alias editing….

Sempat heboh dan gempar dengan beredarnya sebuah foto seorang ibu-ibu berhijab selfie disekitar aksi teroris. Terlebih foto ini juga diberitakan oleh media-media nasional. Ternyata foto itu merupakan hasil olah digital alias sotoshop. foto editing ini menggambatkan sang ibu berhijab merah muda ini selfie didepan teroris yang teridentifikasi bernama arif atau sunakim ini. Mau tahu kalau itu hoax? Simak paparan akun facebook Bara Lubis ini.foto selfie ibu berhijab didepan teroris asalah olah digital, sotoshop dan hoax tahun 2016
Bara lubis memposting analisisnya pada hari jum’at, 15 Januari 2015 dilaman facebooknya yang berjudul “Sekali Dayung dua 3 pulau dilewati. Monggo disimak :

Sekali dayung dua 3 pulau di lewati. ‪#‎NO_SARA‬

#1 Foto adalah foto yang beredar di SOSMED, sebuah hasil editan para pelaku yang tak bertanggung jawab. Kenapa saya katakan demikian karena dalam postingan ini di kembangkan istilah ‪#‎HanyaTerjadi_diIndonesia‬: secara tidak langsung pengedit atau siapalah.. ingin katakan rakyat indonesia lebay semua… gila selfie

Tidak hanya itu yang parahnya ngedit dari foto ibu – ibu berhijab. seakan ingin mengatakan kalau para ibu – ibu pengajian itu banyak lebaynya. Sebagai desainer saya sebenarnya dari awal sudah punya insting kalau ini tidak benar. cek punya cek ternyata ada di google foto ada aslinya. ada di

#2 foto tampak ibu dalam pengajian siap2 mau sholat lalu selfie.. mengingat kejadian ini. sudah selayaknya para muslimah tidak sering selifie kalau mau tau apa alasannya tanyak Broeww Felix. Tuh dah pernah banyak dibahas. Dalam kesempatan ini saya tidak akan bahas.

#3 Foto ini mempertegas saja kalau itu murni editing sotosop atau corel.. saya buat persis seperti pria paahal bukan – kira2 mereka rela tidak? saya pikir tidak rela. Bukan saya mau adu domba soal sara – tapi ini bukti saja Kalau Indonesia sudah di masuki orang orang liberal yang kerap menyudutkan umat Islam. Bisa jadi itu lahir dari umat Islam itu sendiri.

#4 Foto Foto original belum di edit.

Kesimpulan : Bersosmedlah dengan cerdas – lalu untuk kaum ibu2 jangan suka selfie dalam pengajian dan tempat umum. Udah ga usah pakai selifie2 segala lah.. aneh liatnya….

Sumber : Fb Bara Lubis

Nah sudah jelaskan kawans. Sebenarnya secara sepintas sudah ketahuan kalau foto itu merupakan sotoshop namun tidak begitu dengan orang awam. Mungkin bisa jadi niat awalnya sotoshop ini iseng namun ternyata malah bisa menyulut flaming diantara SARA di Indonesia.

Semoga siapapun mantemans yang ahli olah digital alias suhu sotoshop harap bijaksana dan bersikap dewasa sebelum mengeluarkan jurus-jurusnya.

Maturnuwun


—+++–+++++—–
Contact KHS :
Main blog : http://www.setia1heri.com
Secondary blog : http://www.khsblog.net
Email : setia1heri@gmail.com; kangherisetiawan@gmail.com
Facebook : http://www.facebook.com/setia1heri
Twitter : @setia1heri
Instagram : @setia1heri
Whatsapp : 085608174959
PIN BBM : 584929B8

6 thoughts to “Sekedar mempertegas : foto selfie didepan teroris sarinah ini adalah hoax alias editing….”

Tinggalkan Balasan